MENGHUBUNGKAN MIKROTIK KE INTERNET DENGAN DHCP CLIENT - ADITYA NUR HIDAYAT

ADITYA NUR HIDAYAT

PHOTHOGRAPHER, DESIGNER, TEACHER.

test banner

Post Top Ad

Responsive Ads Here

25/10/24

MENGHUBUNGKAN MIKROTIK KE INTERNET DENGAN DHCP CLIENT

DHCP Client adalah perangkat jaringan yang bertindak sebagai peminjam atau meminta IP Address. DHCP Client akan meminta IP Address dan parameter lainnya kepada perangkat DHCP Server.

klik menu IP > pilih DHCP Client > pilih Add (+).

Sesuaikan dengan gambar di bawah



Keterangan setting parameter sesuai kebutuhan jaringan:

Interface                         : Pilih interface yang mengarah ke sumber internet / DHCP Server.

Add-Default-Route        : Pilih YES. default route mengarah sesuai informasi DHCP.

Default-Route-Distance : secara otomatis akan aktif ketika add-default-route = yes yang berfungsi menentukan nilai Distance pada rule routing.

Use-Peer-DNS                 : Centang. gunakan DNS Server sesuai dengan informasi pada DHCP.

Use-Peer-NTP                 : Centang. gunakan informasi pengaturan waktu di router (NTP) sesuai dengan informasi dari DHCP.

Silahkan cek IP Address. Jika ether mendapatkan IP, maka Anda telah berhasil setting DHCP Clielnt.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

Responsive Ads Here